Hadapi Persebaya, Bhayangkara FC Waspadai Mantan Pemainnya Ini |
Hadapi Persebaya, Bhayangkara FC Waspadai Mantan Pemainnya Ini
Hai sobat bola dengan admin football pada kesempatan ini admin akan membagikan artikel yang unik dan seru dengan judul Hadapi Persebaya, Bhayangkara FC Waspadai Mantan Pemainnya Ini
blogberita-bola.blogspot.com, Jakarta - Bhayangkara FC akan menghadapi Persebaya Surabaya pada pertandingan lanjutan Liga 1 2018 Senin minggu depan. Laga ini akan menjadi reuni pertama bagi penyerang Persebaya, David da Silva dengan Eks club yang dibelanya di awal musim ini.
Pelatih Bhayangkara FC, Simon McMenemy, mengakui bahwa Eks pemainnya itu patut diwaspadai. Apalagi performa Silva sedang meroket pasca mencetak hat-trick ke gawang Bali United akhir minggu kemarin.
Namun dia mengingatkan bahwa kekuatan Persebaya tak hanya bertumpu kepada attacker asal Brasil itu saja.
"David da Silva pemain bertalenta dan bagus. Dia salah satu penyelesai akhir terbaik di kompetisi ini," ujarnya. "Tapi saya butuh mengingatkan kepada skuat saya, bahwa Persebaya tidak hanya David da Silva."
Silva sebenarnya sempat membela Bhayangkara FC pada sejumlah pertandingan pra musim untuk menggantikan Ilija Spasojevic yang hengkang ke Bali United. Namun Simon McMenemy mencoretnya setelah dia dinilai tak tampil konsisten.
Pesepakbola berusia 29 tahun tersebut akhirnya berlabuh ke Persebaya Surabaya. Di Persebaya, Silva menjelma menjadi pencetak gol ulung. Dia tercatat telah mencetak 20 gol dan menjadi pemimpin daftar pencetak gol terbanyak musim ini. Silva bahkan tercatat telah 2 kali mencetak hattrick musim ini, yaitu ke gawang Bali United dan PS Tira.
Saat Persebaya bertandang ke markas Bhayangkara FC Juli lalu, Silva memang tak mencetak gol. Namun satu assistnya mampu membawa Persebaya menahan imbang juara bertahan Liga 1 musim lalu tersebut.
Demikian artikel yang dapat admin tulis yang berjudul Hadapi Persebaya, Bhayangkara FC Waspadai Mantan Pemainnya Ini . Semoga dapat bermanfaat dan jika ada kesematan lain admin akan bagikan informasi yang lebih menarik. Sekian dan Terimakasih.
Keyword : liga indonesia 1, liga indonesia 2018, liga indonesia baru, liga indonesia hari ini, liga indonesia 2, liga indonesia table, liga indonesia u 19, liga indonesia 2017, liga indonesia 2018 klasemen, liga indonesia live
Seacrh Term:
- Hadapi Persebaya, Bhayangkara FC Waspadai Mantan Pemainnya Ini
- Hadapi Arema, Bhayangkara FC Waspadai Thiago Furtuoso ...
- Bhayangkara FC vs Persebaya, Simon McMenemy Waspadai ...
- Bhayangkara FC Vs Persebaya, Otavio Dutra Buka Rahasia ...
- Persib Bandung vs Persebaya Surabaya, Djanur Wajib Waspada ...
- Bukan Spasojevic, Satu Pemain Bhayangkara FC Ini Bikin Pelatih ...
- Hadapi Persebaya, Bek Madura United Waspadai Teror Bonek ...
- Serangan Balik Persebaya Bikin Sriwijaya FC Waspada - Bola ...
- Liga 1: Persebaya Waspadai Kebangkitan Persipura
0 comments:
Post a Comment